PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KELAS V TEMA III LINGKUNGAN SAHABAT KITA DENGAN MODEL TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT)DI SD ST.THOMAS 5 MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2022/2023

Authors

  • Sumantri Pius Situmorang SD ST.THOMAS 5 MEDAN

Keywords:

Model pembelajaran kooperatif, teams games tournament, TGT

Abstract

Penelitian ini bertujuan meningkatkan hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe teams games tournament materi manusia dan lingkungannya dikelas V SD St. Thomas 5 Medan. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari 2 siklus dengan subjek penelitian siswa kelas V sebanyak 31 orang siswa, 20 laki-laki dan 11 Perempuan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes hasil belajar dalam bentuk pilihan ganda. Analisis data menggunakan analisis kuantitatif dan deskriptif kualitatif dengan menentukan ketuntasan hasil belajar siswa dan kemudian menentukkan kriteria keberhasilnya. Berdasarkan analisis data diperoleh bahwa 31 orang siswa pada kondisi awal (pretes) tingkat hasil belajar secara klasikal yaitu 9 orang siswa (29,03%) yang mencapai tingkat ketuntasan belajar dengan nilai rata-rata 50,32. Setelah pelaksanaan siklus I dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe teams games tournament (TGT) diperoleh tingkat ketuntasan hasil belajar secara klasikal yaitu 15 orang siswa (48,38%) yang mencapai tingkat ketuntasan belajar dengan nilai rata-rata 62,58. Setalah pelaksanaan siklus II dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe teams games tournament (TGT) diperoleh tingkat ketuntasan hasil belajar secara klasikal yaitu 26 orang siswa (83,87%) yang mencapai tingkat ketuntasan belajar dengan nilai rata rata 85,61. dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dengan model pembelajaran kooperatif tipe teams games tournament (TGT) dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas v SD St. Thomas 5 Medan tema “Lingkungan Sahabat Kita” dalam materi Manusia dan Lingkungannya

References

Annury, M. N. (2019). Peningkatan Kompetensi Profesional Guru melalui Penelitian Tindakan Kelas. Dimas: Jurnal Pemikiran Agama Untuk Pemberdayaan, 18(2), 177. https://doi.org/10.21580/dms.2018.182.3258

Aqib, zainal, Amrullah, A. (2018). Ptk Penelitian Tindakan Kelas Teori Dan Aplikasi. Andi Offset.

Ariana, R. (2023). Model -model Pembelajaran Bandung PT. Refika Aditam a. 1-23.

Ariani, T., & Agustini, D. (2018). Model Pembelajaran Student Team Achievement Division (STAD) dan Model Pembelajaran Teams Games Tournament (TGT): Dampak terhadap Hasil Belajar Fisika. Science and Physics Education Journal (SPEJ), 1(2),65-77. https: //doi.org/10.31539/spej.v1i2.271

Azizah, A. (2021). Pentingnya Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru dalam Pembelajaran. Auladuna: Jurnal Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 3(1), 15-22. https: //doi.org/10.36835/au.v3i1.475

Festiawan, R. (2020). Belajar dan pendekatan pembelajaran. Jurnal K, 1-17.

Friskilia, O., & Winata, H. (2018). Regulasi Diri (Pengaturan Diri) Sebagai Determinan Hasil Belajar Siswa Sekolah Menengah Kejuruan. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 3(1), 184. https://doi.org/10.17509/jpm.v3i1.9454

Sitepu, A. (2020). The Influence of Used Good-Based Learning Media on the Value of Chracter Education and Student'S Motivation to Study. Budapest International Research and Critics in Linguistics and Education (BirLE) Journal, 3(4), 1696-1703. https: //doi.org/10.33258/birle.v3i4.1299

Harefa, D., Sarumaha, M., Fau, A., Telaumbanua, T., Hulu, F., Telambanua, K., Sari Lase, I. P., Ndruru, M., & Marsa Ndraha, L. D. (2022). Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Belajar Siswa. Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 8(1), 325. https:// doi.org/10.37905/aksara.8.1.325-332.2022

Hasanah, Z., & Himami, A. S. (2021). Model Pembelajaran Kooperatif Dalam Menumbuhkan Keaktifan Belajar Siswa. Irsyaduna: Jurnal Studi Kemahasiswaaan, 1 (1), 1-13. https://doi.org/10.54437/irsyaduna.v1i1.236

Hidayah, N., Pgmi, J., Tarbiyah, F., & Keguruan, D. (2015). PEMBELAJARAN TEMATIK INTEGRATIF DI SEKOLAH DASAR. TERAMPIL Pendidikan Dan Pembelajaran Dasar, 2, 34-49.

Hidayani, M. (2016). PEMBELAJARAN TEMATIK DALAM KURIKULUM 2013 Masrifa Hidayani. At-Ta’lim: Jurnal Pendidikan Islam, 15(1), 150-165.

Intan, I. (2021). Ensikolopedi Pendidikan. MEDIAPERSADA.

Istarani. (2019). 58 Model Pembelajaran Inovaatif.

Jannah, S. N., & Sontani, U. T. (2018). Sarana Dan Prasarana Pembelajaran Sebagai Faktor Determinan Terhadap Motivasi Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 3(1), 210. https://doi.org/10.17509/jpm.v3i1.9457

Kaban, R. H., Anzelina, D., Sinaga, R., & Silaban, P. J. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran PAKEM terhadap Hasil Belajar Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(1), 102-109. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i1.574

Khoerunnisa, P., & Aqwal, S. M. (2020). Analisis Model-model Pembelajaran. Fondatia, 4(1), 1-27. https://doi.org/10.36088/fondatia.v4i1.441

Kurniawan, B., Wiharna, O., & Permana, T. (2018). Studi Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Hasil Belajar pada Mata Pelajaran Teknik Listrik Dasar Otomotif. Journal of Mechanical Engineering Education, 4(2), 156. https://doi.org/ 10.17509/jmee.v4i2.9627

Laila, Q. N., Tinggi, S., Tarbiyah, I., Al, N., & Mojokerto, H. (2016). Pembelajaran Tematik Terpadu Pada Jenjang Sd/Mi. MODELING: Jurnal Program Studi PGMI, 3(2).

Maratusholihah, H., Priyanto, W., Damayani, A. T., Studi, P., Guru, P., Dasar, S., &

Pendidikan, I. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Tematik Ular Tangga Berbagai Pekerjaan. Mimbar PGSD Undiksha, Vol: 7, No, 255.

Moh, Y. (2015). Teori dan Metode Pembelajaran. Madani.

Ngalimun. (2022). Strategi Dan Model Pembelajaran. Aswaja Pressindo.

Nurlaelah, N., & Sakkir, G. (2020). Model Pembelajaran Respons Verbal dalam Kemampuan Berbicara. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 4 (1), 113-122. https:// doi.org/ 10.33487/edumaspul.v4i1.230

Nuryanti, R. (2019). Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif dengan Strategi Team Games Tournament (TGT) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika pada Materi Bilangan Romawi bagi Siswa Tunarungu Kelas IV SDLB. Jurnal Asesmen Dan Intervensi Anak Berkebutuhan Khusus, 20(1), 40-51. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JET/article/view/21734

Paizaluddin, & Ermalinda. (2016). Penelitian Tindakan Kelas. ALFABETA, cv.

Punaji. (2020). Desain Pembelajaran. Bumi Aksara.

Sanjaya, W. (2006). Strategi Pembelajaran. Kencana.

Silviana Nur Faizah. (2017). Hakikat Belajar dan Pembelajaran. At-Thullab: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Volume, 1(2).

Simarmata, E. J. (2017). Upaya Meningkatkan Aktifitas Dan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Matematika Dengan Pendekatan Kontekstual (Ctl) Di Kelas V Sdn 060959 Belawan. Elementary School Journal Pgsd Fip Unimed, 7(3), 357-365. https://doi.org/10.24114/esjpgsd.v7i3.8171

Siregar, E., & Widyaningrum, R. (2015). Belajar Dan Pembelajaran. 09(02), 193-210. https://www.coursehero.com/file/52663366/BELAJAR-DAN-PEMBELAJARAN1- convertedpdf/

Sitepu, A. (2020). The Influence of Used Good-Based Learning Media on the Value of Chracter Education and Student'S Motivation to Study. Budapest International Research and Critics in Linguistics and Education (BirLE) Journal, 3(4), 1696-1703. https://doi.org/ 10.33258/birle.v3i4.1299

slameto. (2018). Belajar dan Faktor-faktor yang mempengaruhi. PT RINEKA CIPTA.

Solihah, A. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran Teams Games Tournament (TGT) terhadap Hasil Belajar Matematika. SAP (Susunan Artikel Pendidikan), 1 (1), 45-53. https://doi.org/ 10.30998/sap.v1i1.1010

Sorong, M. K. (n.d.). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar Bahasa Indonesia Pada Siswa Kelas Iv Sd Muhammadiyah Majaran Kabupaten Sorong. 66-74.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Pendidikan. Alfabeta.

Wulandari, D., & Listiadi, A. (2017). Pengaruh Hasil Belajar Matematika Ekonomi,

Pemahaman Pengantar Akuntansi dan Kemandirian Belajar Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Keuangan Menengah 1 pada Mahasiswa Pendidikan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Surabaya. Jurnal Pendidikan Akuntansi (JPAK) Universitas Negeri Surabaya, 1-7. https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id.

Downloads

Published

2024-09-30